Rabu, 02 Februari 2011

Carilah Perlindungan Tuhan dalam Dirimu


Carilah Perlindungan Tuhan dalam Dirimu

Seri Karakter Abdillah Modern



Seorang pejabat dari suatu instansi menegeluh kepada Cak San bahwa dalam rangka Revitalisasi Organisasi di instansinya . pasti akan ada mutasi besar besaran,’mungkin termasuk saya’katanya kepada Cak San.Saya juga seperti teman teman mencari orang pinter dan kiai kiai yang bisa menyelamatkan kedudukan saya. Hampir semua begitu disini…”pejabat ini melanjutkan.

“Nah terus ,apa hasilnya“pancing Cak San

“ saya bukan tambah tenang,makin tambah cemas…!”

“ Loh emang mereka ngomong apa para orang pinter itu…”.tanya Cak San

“ Hampir semuanya mengatakan kedudukan saya aman,nah tapi ini juga dikatakan kepada teman teman saya yang juga kesana. Setelah saya pikir pikir nah kalau semua man kan berarti bukan revitalisasi namanya….maka saya makin cemas. Atu jangan jangan saya punya musuh yang bakal mencelakai dari belakang. Berhadapanlangsung nggak berani lewat jalan belakang. Saya juga sedang cari orang yang bisa memegari saya.pokoknya saya takut.,cak san .’

“ sebentar ,co ba saya mau tanya apa emang panjenengan dinas disini dulu ada kontrak bahwa jabatan yang saat ini anda duduki itu jabatan seumur hidup….?”

“…….eh ya nggak sih…!” Ya saya juga punya kesadaran itu sih tapi Cuma sedikit. Habis semua pada panik saya jadi ikut ikutan. Tapi kenapa makin ,saya mencari ketenangan justru makin menderita .Padahal mereka adalah orang orang pinter yang tersohor”.

‘ ‘antum ,belum mengenali diri sendiri dengan baik’

Kok bisa ?

“Saya mencoba mengutip Kata Ahli Hikmah ‘kata Caksan:”Siapa yang mengira bahwa bahwa ia memiliki penolong lebih utama dari Allah ,berarti ia belum kenal TuhanNya dengan baik.Dan barang siapa yang mengira ia mempunyai musuh yang lebih hebat dari dirinya berarti ia belum mengenal dirinya dengan baik”.

0 komentar:

Posting Komentar